Penulis: Hana Komala

Pindah Kerja Tengah Tahun SPT Tahunan Menjadi Kurang Bayar! Simak Perhitungannya!

Berhenti bekerja (resign) lalu pindah ke tempat kerja yang berbeda di tengah tahun membuat SPT Tahunan Orang Pribadi menjadi kurang bayar. Kurang bayar tersebut disebabkan karena bukti potong 1721-A1 berjumlah lebih dari satu dalam satu tahun pajak. Contohnya…

Read More »

Catat Tanggal Penting Dalam Perpajakan, Jangan Sampai Terlewat!

Berdasarkan Undang – Undang No. 28 Tahun 2007 pengertian pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau badan yang bersifat memaksa dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk kepentingan negara bagi seluruh…

Read More »

Berikut Ini Tata Cara Pendaftaran NPWP

Pengertian Wajib Pajak menurut Pasal 1 (2) UU KUP adalah orang pribadi atau badan yang meliputi pembayaran pajak, memotong pajak, memungut pajak, yang mempunyai hak dan kewajiban perpajakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang – undangan perpajakan.

Read More »

Simak Perhitungan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Berdasarkan UU HPP (Lanjutan)

Berikut ini contoh perhitungan Pajak Penghasilan Pasal 21: Pegawai tetap dengan status menikah dan NPWP berbeda dengan istri Tuan X merupakan pegawai tetap di PT A. Status Tuan X menikah dan belum memiliki anak serta NPWP berbeda dengan…

Read More »

Simak Perhitungan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Berdasarkan UU HPP

Berdasarkan UU No. 36 Tahun 2018 penghasilan adalah setiap tambahan kemampuan ekonomis yang diterima atau diperoleh Wajib Pajak yang berasal dari Indonesia maupun dari luar Indonesia yang digunakan untuk konsumsi atau menambah kekayaan Wajib Pajak yang bersangkutan. Pajak…

Read More »

Simak! Berikut Ini Jasa Yang Dikenakan PPN Menurut PMK Terbaru

Berdasarkan PMK No. 71/PMK.03/2022 pengusaha kena pajak yang melakukan penyerahan jasa kena pajak tertentu wajib memungut dan menyetorkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang terutang. Jasa kena pajak yang dikenakan PPN meliputi: Jasa pengiriman paket Jasa biro perjalanan wisata…

Read More »

Kripto Kena Pajak Berdasarkan PMK 68/Pmk.03/2022, Simak Perhitungannya!

Berdasarkan Pasal 4 (14) PMK 68/PMK.03/2022 aset kripto adalah komoditi tidak berwujud yang berbentuk aset digital, menggunakan kriptografi, jaringan peer to peer,  dan buku besar yang terdistribusi, untuk mengatur penciptaan unit baru, memverifikasi transaksi, dan mengamankan transaksi tanpa…

Read More »

Simak Perhitungan PPh Pasal 23 Dan PPh Pasal 26 Pada Fintech Menurut PMK 69/PMK.03/2022

Berdasarkan PMK 69/PMK.03/2022 tentang pajak penghasilan dan pajak pertambahan nilai atas penyelenggaraan teknologi finansial penghasilan berupa bunga pinjaman dalam penyelenggaraan layanan pinjam meminjam dikenakan pajak penghasilan. Dalam Bab II pelaku pada layanan pinjam meminjam terdiri dari pemberi pinjaman,…

Read More »

Simak ! PMK Baru Mengatur Fintech Mulai Tanggal 1 Mei 2022

Menurut UU No. 7 Tahun 2021 (UU HPP) tarif PPN sebesar 11% mulai dikenakan tanggal 1 April 2022 dan sebesar 12% mulai berlaku paling lambat tanggal 1 Januari 2025. Menurut PMK No. 69/PMK.03/2022 tarif PPN sebesar 11% dan…

Read More »

Pajak Karbon Mulai Berlaku 1 April 2022

Kementerian Keuangan RI telah menetapkan tonggak sejarah baru terkait dukungan pada perubahan iklim dunia. Pada 7 Oktober 2021, pajak karbon lahir melalui UU Harmonisasi Peraturan Perpajakan (UU HPP) dan menambah sederetan kebijakan fiskal yang digunakan sebagai instrumen pengendali…

Read More »